Almer dan Dunianya
Almer Arbion Nareswara. Numpang lahir di Surabaya, 27 November 1997. Keluarga asli Bandung, alias darah Sunda mengalir di DNA. Anak kedua dari tiga bersaudara. Sekarang menetap di Jakarta untuk mencari pundi-pundi rupiah.
Almer Arbion Nareswara. Numpang lahir di Surabaya, 27 November 1997. Keluarga asli Bandung, alias darah Sunda mengalir di DNA. Anak kedua dari tiga bersaudara. Sekarang menetap di Jakarta untuk mencari pundi-pundi rupiah.
Bukan tipe manusia yang bakal bikin kalian terintimidasi. Jadi, kenalan lah.