I made this with all of my love.
Our 5th of 23.
Hai? Apa kabar semoga baik ya, hari ini aku eum hanya melamun haha hanya wah sudah berapa angka kita lewati? Aku hanya ingin berterima kasih atas semua yang telah terjadi hingga saat ini.
Terima kasih sudah mendampingi hari-hariku maaf jika diriku masih belum bisa jadi seseorang yang kamu harapkan. Tapi setidaknya aku tidak pernah pergi dan akan terus berada disampimgmu sampai semesta bilang berhenti. Bahkan jika perlu aku menentangnya pun tak apa jika itu untuk bisa terus bisa bersamamu.
Rasanya semua ini tidak cukup jika hanya dituliskan dalam sebuah kata-kata. Teruntuk kamu yang selalu aku nantikan setiap detik dan menit dalam hari-hariku terima kasih, terima kasih sudah percaya dan memilih aku sebagai seseorang yang selalu menerima kasih dan sayang darimu.
Semoga semesta masih mau mendengar setiap doa yang diam-diam aku titipkan dikala engaku tertidur lelap, tetaplah menjadi seseorang yang selalu membuatku menelan kupu-kupu.
Kamu adalah keberuntungan yang entah bagaimana aku harus mengucap kata syukur itu, kamu yang selaly berusaha meski kesulitan itu selalu bersamamu. Terima kasih sudah melewati masa sulit bersamaku jangan melewati badai itu sendirian, jangan menerjang ombak tanpa karang sendirian. Aku disini tidak pernah berhenti untuk selalu menemanimu. Terima kasih untuk semua kerja kerasmu selama ini.
Kamu bintang yang tak pernah padam bahkan jika kegelapan ingin mengganyikanmu, kamu akan selalu bertahta dihati orang orang terkasihmu tetaplah jadi dirimu yang tangguh.
Ini aku anneliese telah berjanji pada semestanya bahwa akan selalu mencintamu hingga nafas ini habis.