Media Partnership with Fourtyfive Radio

Fourtyfive Radio merupakan salah satu Kelompok Studi
Mahasiswa atau KSM yang berada dalam naungan
Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, UPN "Veteran"
Jakarta. Dengan tagline "For Your Creativity", Fourtyfive
Radio berharap dapat menjadi media mahasiswa yang
mampu meningkatkan kreativitas dalam masyarakat.

Fourtyfive Radio terbuka untuk menjalin hubungan kerjasama dengan media partner external dan internal untuk mewujudkan harapan ini.

Click here to know more! 👇
OH HEY, FOR BEST VIEWING, YOU'LL NEED TO TURN YOUR PHONE