DEPARTEMEN MINAT DAN BAKAT
Himpunan Mahasiswa Teknologi pangan
Departemen Minat dan Bakat sebagai wadah untuk menyalurkan minat dan bakat mahasiswa di bidang non-akademik dan menjadi arahan untuk meningkatkan kualitas sumber daya mahasiswa di ruang lingkup Teknologi Pangan FTI UAD.