Rahmah Travel adalah nama populer dari PT. Rahmah Grup Internasional, sebuah
perusahaan yang bergerak di bidang travel umroh, haji khusus, dan tour muslim.
Perusahaan ini didirikan oleh anak muda bernama Rochim Ramadhani Chiefto Irawan dan
Muhammad Alif Dzaky Ammar.